Lagi, Prodi TE-UMI Miliki Doktor Baru
SOROTMAKASSAR -- Makassar.
Program Studi (Prodi) Teknik Elektro (TE) Universitas Muslim Indonesia (UMI) Makassar, lagi-lagi memiliki dosen bergelar Doktor, setelah Ir. H. Muh. Amin, MT, berhasil mempertahankan disertasinya di hadapan dewan penguji.

