
Sosialisasi Mekanisme Penyerapan Gabah, Radio SBFM Sinjai Hadirkan 4 Narasumber
SOROTMAKASSAR - SINJAI.
Program Asta Cita yang sedang didorong oleh pemerintah di bawah kepemimpinan Presiden Prabowo Subianto, terutama mengenai penyerapan gabah beras dari petani lokal, terus disosialisasikan kepada masyarakat.